Kalkulus

Senin, 27 Maret 2017

KALKULUS


Aljabar Linier Elementer (Elementary Linear Algebra)

Konten dari slides-slides (pdf) berikut ini bersumber dari buku teks: Howard Anton dan Chris Rorres, "Aljabar Linear Elementer Versi Aplikasi", Edisi Kedelapan/jilid 1, Penerbit Erlangga, 2004. 

1. Sistem Persamaan Linier
 3. Ruang Vektor Euclidean
 4. Ruang Vektor Umum
 5. Ruang Hasilkali Dalam
6. Nilai Eigen dan Vektor Eigen
7. Transformasi Linier

Soal dan Pembahasan_Sistem_Persamaan_Linier
Soal dan Pembahasan Determinan

Limit dengan l'Hopital

Senin, 20 Maret 2017

LIMIT (dengan aturan l'Hopital)
(Bagian 01 )

1. Hitung lim x 1 x 2 1 x 2 + 3 x 4 .

     Penyelesaian >>>

2. Hitung lim x 4 x 4 x 2 . 

     Penyelesaian >>>

3. Hitung lim x 2 x 2 x 2 4 . 

     Penyelesaian >>>

Soal Penyelesaian Determinan

Rabu, 08 Maret 2017

 Soal dan Pembahasaa Determinan

1. Tunjukkan bahwa | b c b + c 1 c a c + a 1 a b a + b 1 | = ( a b ) ( b c ) ( c a ) . 
     Penyelesaian >>>

2. Tunjukkan bahwa | b + c a b a c + a b c b a + b c a c | = 3 a b c a 3 b 3 c 3 .

Penyelesaian >>>
3. Tunjukkan bahwa | 1 b c b + c 1 c a c + a 1 a b a + b | = | 1 a a 2 1 b b 2 1 c c 2 | . 
     Penyelesaian >>>

Soal Penyelesaian Transformasi Linier

Transformasi Linear

 1.  Misalkan L : R 2 R 2 adalah fungsi yang didefinisikan dengan cara sebagai berikut: L ( [ x y ] ) = [ x + y x y ] .
Buktikan bahwa L adalah operator linear.

>>> download penyelesaian

2. Asumsikan L : R 2 R 2 adalah operator linear yang memenuhi L ( [ 1 0 ] ) = [ 3 2 ] dan L ( [ 0 1 ] ) = [ 2 5 ] .
Tentukan L ( [ 3 7 ] ) .

>>> download penyelesaian


3. Asumsikan bahwa L : R 2 R 2 adalah operator linear yang memenuhi
L ( [ 2 3 ] ) = [ 1 2 ] dan L ( [ 3 1 ] ) = [ 2 1 ] .
Tentukan L ( [ 1 2 ] ) .

>>> download penyelesaian